Saturday, February 24, 2018

Kelebihan dan Kekurangan Asus Zenfone 5 2018

 Kelebihan Asus Zenfone 5 2018

  • Jaringan internet support 4G LTE Cat6 yang memiliki kecepatan download uploud mencapai 300/50 Mbps.
  • Support fitur Dual-SIM standby yang bisa mengaktifkan dua SIMcard sekaligus secara bersamaan.
  • Dikemas dengan desain cakep bermaterialkan full metal serta usung aspek rasio 18 : 9 Full screen display yang membuatnya terkesan lebih anggun nan mewah.
  • Layar seluas 5.7 inchi beresolusi HD+ ( 720 x 1440 pixels ) yang memberikan kenyamanan pada pengguna dalam segala aktivitas seperti bermain game dan streaming video.
  • Teknologi layar IPS LCD capacitive yang memiliki kontras warna tinggi dengan kedalaman warna 16 juta warna.
  • Lapisan kaca tebal proteksi Corning Gorilla Glass 4 untuk melindungi layar dari goresan dan benturan.
  • Sistem operasi menjalankan OS v8.0 Oreo dengan antarmuka ZenUI yang responsive waktu dioperasikan.
  • Ditenagai oleh prosesor Snapdragon 450 dengan CPU octa-core 1.8 GHz Cortex-A53 dan dipadukan GPU Adreno 506.
  • Disokong RAM sebesar 2/3 GB, dalam arti  cukup memuaskan dalam menjalankan beberapa aplikasi ( multitasking ) tanpa lag sedikitpun.
  • Memori internal seluas 16 GB dan 32 GB yang sama-sama bisa ditambah menggunakan slot MicroSD hingga 256 GB untuk menampung banyak file.
  • Kamera belakang beresolusi dual 13 MP + 8 MP disertakan fitur PDAF dan LED Flash untuk mengambil moment-moment spesial anda.
  • Dapat melakukan perekaman video mencapai kualitas fullHD / 2K.
  • Membawa kamera depan dual 5 MP + 5 MP yang dilengkapi fitur LED Flash untuk menunjang selfie dan video call.
  • Dilengkapi sensor Fingerprint scanner yang merupakan fitur keamanan tertinggi dengan pemindaian sidik jari.
  • Hadir dengan menawarkan beberapa variant warna yang cantik seperti Gold, Black dan Silver.
  • Baterai sebesar 2500 mAh agar penggunaan tahan lama dan dilengkapi fitur Fast Charging untuk pengisian lebih cepat.

Kekurangan Asus Zenfone 5 2018

  • Slot Hybrid, Yakni tak mampu mengaktifkan dua SIMcard dan MicroSD sekaligus.
  • Absennya USB Type C 1.0 untuk membuat tranfer data melalui kabel lebih cepat.
  • Baterai Non-removeable atau tidak dapat dilepas.

Kelebihan dan Kekurangan Asus Zenfone 5z

Kelebihan Asus Zenfone 5z

  • Tampil ganteng dengan balutan bodi full metal dengan aspek Rasio 18 : 9 Full Screen Display yang terlihat begitu stylish sekali.
  • Support Jaringan 4G LTE dengan speed Cat12 berkecepatan 600/150 Mbps, Jadi dalam akses sosial media berjalan begitu lancar dan gesit.
  • Dapat mengaktifkan 2 SIMcard dari operator berbeda sekaligus berkat didukung oleh fitur Dual-SIM standby.
  • Layar seluas 6.0 inchi beresolusi fullHD+ 1080 x 2160 pixels untuk memberikan kenyamanan pada pengguna buat nonton video dan bermain game.
  • Teknologi layar andalkan AMOLED capacitive, Teknologi yang mempunyai kontras warna tinggi untuk memberikan tampilan grafis jernih nan tajam.
  • Dibekali proteksi Corning Gorilla Glass 5 yang memiliki daya tahan hingga 80% waktu terjatuh dalam ketinggian kurang lebih 2 meter.
  • Menjalankan sistem operasi terkemuka yakni OS v8.0 Oreo dengan user interface ZenUI 4.0 yang responsive saat dioperasikan.
  • Tawarkan pengaturan dual kamera belakang 12 MP + 12 MP lengkap fitur pendukung seperti PDAF da  Dual-LED Flash.
  • Kamera depan beresolusi dual 16 MP + 8 MP beraperture f/2.0 lengkap fitur LED Flash untuk menunjang selfie dalam kondisi low-light.
  • Memori internal seluas 64 GB dan 128 GB yang bisa diperluas menggunakan slot MicroSD hingga 128 GB.
  • Ditenagai prosesor Snapdragon 845 dengan CPU Octa-core 2,8 GHz Kryo dan GPU Adreno 630 sebagai pengolah gambar.
  • RAM seebsar 6 GB untuk menunjang dalam kegiatab multitasking lebih lancar tanpa lag sedikitpun
  • Menggunakan USB Type-C yang mempercepat akses transfer data kemedia lain seperti PC lebih cepat.
  • Dilengkapi dengan sensor Fingerprint scanner untuk mengamankan segala data privacy pengguna.
  • Baterai sebesar 4000 mAh, Sehinga memberikan pengalaman penggunaan yang semakin lama.
  • Pengisian baterai support Fast Charging, Maka dalam mengisi baterai hanya dalam waktu singkat.

 Kekurangan Asus Zenfone 5z

  • Sangat rentan terhadap air, Karena belum dilengkapi sertifikasi IP67 ataupun IP68.
  • Tipe slot Hybrid, Maka tidak bisa aktifkan tiga teknologi ( 2 SIMcard + MicroSD ) sekaligus.

Kelebihan dan Kekurangan Asus Zenfone Go 2018

Kelebihan Asus Zenfone Go 2018

  • Sudah didukung oleh Jaringan internet 4G LTE untuk menunjang sosial media.
  • Didukung fitur Dual-SIM standby agar dapat mengaktifkan dua SIMcard secara bersamaan.
  • Bentang layar luas 5.0 inchi beresolusi HD 800 x 1280 pixels mendukung nonton video.
  • Teknologi IPS LCD capacitive untuk mempertajam serta memperjenih tampilan gambar.
  • Sistem operasi berbasis Android One dengan OS Android v8.1 Oreo yang memiliki antarmuka menarik.
  • Kamera belakang beresolusi 13 MP dilengkapi oleh fitur Autofocus dan juga LED Flash.
  • Memiliki kemampuan merekam video mencapai kualitas 2K / 1080p.
  • Selfie dan video call mendukung bersama kamera depan beresolusi 5 MP lengkap Autofocus.
  • Ruang penyimpanan lega bersama memori internal 8/16 GB dan MicroSD mencapai 32 GB.
  • Ditenagai prosesor Snapdragon 425 quad-core 1.4 GHz dan RAM sebesar 1 GB untuk kerja optimal.
  • Memiliki pengolah gambar GPU Adreno 308 untuk mengolah pixels gambar cepat.
  • Baterai sebesar 2300 mAh yang dapat bertahan cukup lama dalam penggunaan.
  • Baterai bersifat Removeable atau dapat dilepas.

Kekurangan Asus Zenfone Go 2018

  • Sayangnya, Slot SIM yang digunakan hanya sebataskan Hybrid slot.
  • Kamera depan minim akan Flash seperti LED maupun Screen Flash.
  • Sektor keamanan tanpa dilengkapi oleh Fingerprint scanner.

Kelebihan dan Kekurangan Asus Zenfone 5 ZE620KL

Kelebihan Asus Zenfone 5 ZE620KL

  • Layar berukuran 6.2 inchi IPS LCD beresolusi 1080 x 2160 pixels yang mendukung dalam aktifitas nonton video dan bermain game berbasis fullHD ( berat ).
  • Dilapisi oleh pelindung layar Corning Gorilla Glass 5 untuk mengamankan layar dari goresan maupun lecet saat terkena benda tajam.
  • Penampilan yang memukau bermaterialkan bodi full metal dengan usung aspek rasio 18 : 9 untuk menambah kesan elegant nan stylish.
  • Koneksi internet sudah support 4G LTE Cat6, Maka dengan ini sangat menjamin sosial media berjalan begitu lancar.
  • Menjalankan sistem operasi terbaru OS v8.0 Oreo dengan antarmuka ZenUI 4..0 yang sangat responsive waktu dioperasikan.
  • Membawa pengaturan dual kamera belakang 16 MP + 16 MP lengkap fitur PDAF dan Dual-LED Flash yang bisa merekam video hingga kualitas 2K.
  • Selfie dan video call sangat memuaskan bersama kamera depan 13 MP f/2,0 dilengkapi fitur LED Flash.
  • Ditenagai oleh prosesor Snapdragon 636 dengan kecepatan CPU Octa-core 1.8 GHz Kryo 260 untuk memberikan kerja maksimal.
  • Lalu untuk mengoptimalkan kinerja, Asus Zenfone 5 ZE620KL disokong oleh RAM sebesar 4 GB.
  • Sisi keamanan sudah dilengkapi Fingerprint scanner, Fitur keamanan dengan cara pemindaian sidik jari.
  • Baterai berkapasitas 3500 mAh untuk memberikan pengalaman lebih lama hingga berjam-jam.
  • Terdapat fitur Fast Charging, Untuk mengisi baterai dari 0% hingga 100% lebih cepat.

Kekurangan Asus Zenfone 5 ZE620KL

  • Tanpa didukung sertifikat IP68 berguna untuk tahan terkena air.
  • Material bodi full metal, Maka dalam penggunaan jangka lama mudah panas.

Kelebihan dan Kekurangan Asus Zenfone 5 Live

Kelebihan Asus Zenfone 5 Live

  • Aspek rasio 18 : 9 dengan usung layar 6.0 inchi untuk membuat layar terpampar lebih luas untuk memuaskan pengguna dalam aktivitas nonton video.
  • Resolusi layar fullHD+ 10180 x 2160 pixels dan teknologi IPS LCD capacitive untuk memberikan kualitas grafis lebih tajam dan jernih.
  • Jaringan internet mendukung 4G LTE Cat6 berkecepatan download serta uploud 300/50 Mbps untuk mempermulus sosial media.
  • Desain bodi full metal serta memiliki tepian bodi melengung ( 2.5D screen ) agar tampil begitu mewah nan stylish banget.
  • Lapisan kaca tebal Corning Gorilla Glass 4 yang mampu melindungi layar dari segala ancaman benda kasar dan tajam, Sehingga tak mudah tergores.
  • Kamera belakang pengaturan dual kamera 12 MP + 12 MP lengkap fitur PDAF dan Dual-LED Flash yang dapat merekam video mencapai kualitas 1080p.
  • Membawa kamera depan beresolusi 8 MP beraperture f/2.0 lengkap fitur LED Flash untuk menunjang selfie dalam kondisi minim cahaya.
  • Ruang penyimpanan lega bermemori internal 64 GB dan bisa diperluas menggunakan slot MicroSD mencapai 256 GB.
  • Ditenagai oleh prosesor Snapdragon 450 dan CPU octa-core 1.8 GHz berjenis Cortex-A53 dan disokong oleh RAM sebesar 4 GB.
    Sistem operasi yang dijalankan tergolong up to date dengan OS v7.0 Nougat serta user interface ZenUI 4.0
  • Sektor keamanan sudah dilengkapi oleh pemindai sidik jari Fingerprint, Maka seluruh data privacy pengguna terjaga dengan aman.
  • Memiliki baterai jumbo 4000 mAh serta dilengkapi ole fitur Fast Charging untuk membuat penggunaan dalam waktu lama serta pengisian yang lebih cepat.

Kekurangan Asus Zenfone 5 Live

  • Absennya sertifikat IP67/IP68 yang berguna tahan bila terkena air.
  • Sebatas menggunakan tipe slot SIM Hybrid.

Friday, February 23, 2018

Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy Tab S4

Kelebihan Samsung Galaxy Tab S4

  • Membawa layar 10.5″ dan teknologi Super AMOLED capacitive yang memiliki kontras warna tinggi, Maka dalam segala aktivitas penggunaan smartphone sangat mendukung seperti bermain game.
  • Resolusi layar mencapai 1600 x 2560 pixels untuk mengoptimalkan kejernihan dan keefiesenan kualitas grafis pada layar.
  • Dilengkapi dengan S-Pen Stylush supaya dalam mengoperasikan layar pada titik tertentu lebih mudah.
  • Penampilan menawan nan elegant bersama material bodi metal + glass yang dikolaborasikan tepian bodi melengkung ( 2.5D screen ).
  • Koneksi internet sudah support oleh jaringan 4G LTE Cat6 untuk memuluskan aktivitas sosial media setiap harinya.
  • Sistem operasi yang begitu up to date atas berjalannya OS Android v8.0 oreo dengan antarmuka Experience yang smooth waktu dioperasikan.
  • Kamera belakang beresolusi 12 MP lengkap fitur Autofocus dan LED Flash, Serta memiliki bukaan lensa ( Aperture ) f/1.9 untuk memberi peluang masuknya cahaya lebih banyak.
  • Kamera depan 8 Mp f/2.2 lengkap fitur LED Flash, Maka hal ini akan memuaskan para pecinta selfie.
  • Ruang penyimpanan lega bermemori internal 64 GB dan didukung slot MicroSD mencapai 128 GB.
  • Prosesor Snapdragpn 835 octa-core 2.3 GHz Kryo dan disokong oleh RAM sebesar 4 GB untuk kerja optimal nan maksimal tanpa lag.
  • Sudah menggunakan USB Type-C, Maka dalam lepas pasang USB berkali-kali port tidak mudah rusak.
  • Sektor keamanan dilengkapi sensor sidik jari Fingerprint scanner agar seluruh data privacy pengguna aman.
  • Baterai berkapasitas Li-Po 8000 mAh dan dilengkapi fitur Fast Charging agar penggunaan lama dan pengisian lebih cepat.

Kekurangan Samsung Galaxy Tab S4

  • Memiliki diagonal bodi sangat bongsor, Jadi penggunaan satu tangan kurang tercakup.
  • Absennya fitur tahan air IP67/IP68, Maka cukup mengkhawatirkan bila terkena air.
  • Baterai menempel permanen dibodi atau bisa disebut Non-removeable.


Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy J4

Kelebihan Samsung Galaxy J4

  • Datang bersama desain kece berbodi metal yang dipadukan sisi lengkung 2.5D screen agar membuat pengguna tampil ganteng dan nyaman saat menentengnya.
  • Komunikasi antar teman maupun keluarga selalu terjaga, Dimana dapat aktifkan dua SIMcard dari operator berbeda berkat dukungan fitur Dual-SIM standby.
  • Bersosial media didunia maya selalu lancar tanpa buffering, Karena Samsung Galaxy J4 didukung koneksi internet 4G LTE Cat4 150/50 Mbps.
  • Usung layar 5.2 inchi beresolusi HD 720 x 1280 pixels dengan memberikan kualitas grafis baik, Sehingga dalam menonton video cukup mendukung sekali.
  • Teknologi layar IPS LCD capacitive, Teknologi yang memiliki kontras warna cukup tajam hingga mencapai 16 juta warna.
  • Kamera belakang 13 MP f/1.9 beserta didukung beberapa fitur canggih seperti Autofocus dan LED Flash untuk mengabadikan segala moment-moment spesial pengguna.
  • Sementara untuk bagian kamera depan beresolusi 5 MP dan bukaan lensa f/2.2 serta dilengkapi fitur LED Flash yang memungkinakan user bersefie dalam kondisi low-light, Jadi hasil tetap terlihat jelas.
  • Ruang penyimpanan tergolong luas, Dimana sudah tersedia memori internal 16 GB dan didukung slot MicroSD yang bisa menampung hingga 256 GB.
  • Menjalankan software atau sistem operasi paling terbaru yakni OS Android v8.0 Oreo beserta antarmuka UI Experience yang smooth sekali waktu mengoperasikan.
  • Ditenagai oleh prosesor Exynos 7570 yang memiliki 4 inti core dengan speed per-core mencapai 1.4 GHz berjenis Cortex-A53, Maka kinerja yang dihasilkan lumayan bandel.
  • Kapasitas RAM besar 2 GB, Sehingga bersama RAM sebesar ini cukup membantu dalam memaksimalkan kinerja dari prosesor dan dalam aktivitas multitasking tetap berjalan lancar.
  • Seluruh data privacy pengguna terjaga dengan aman, Pasalnya Samsung Galaxy J4 dilengkapi pemindai sidik jari ( Fingerorint scanner ) yang diletakkan pada bagian belakang smartphone.
  • Baterai berkapasitas 2600 mAh, Bersama daya baterai yang tergolong besar maka penggunaan sepanjang hari dapat bertahan dalam jangka waktu lama.

Kekurangan Samsung Galaxy J4

  • Tanpa disertai proteksi layar, Seperti halnya Corning Gorilla Glass maupun Dragon Trail Glass yang begitu rentan sekali terjadi goresan.
  • Dalam mengisi baterai dari 0% hingga 100% butuh waktu lama, Dimana Samsung Galaxy J4 belum didukung fitur Fast Charging.
  • Baterai menempel permanen pada bodi ( Non-removeable ), Maka cukup mengkhawatirkan bila terjadi masalah pada baterai.